Sosialisasi Pengelolaan Usaha pada UMKM untuk Pengembangan dan Keberlanjutan Usaha

Authors

  • Suprapto Universitas Mercu Buana Author
  • Sri Kaidah Universitas Mercu Buana Author

Keywords:

Bisnis, Manajemen, Keberlanjutan

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini kami beri tema Deseminasi Pengelolaan Usaha pada UMKM untuk Pengembangan dan Keberlanjutan Usaha. Sasaran dalam kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah UMKM di Penang Malaysia. Peserta kegiatan pengabdian kepada masyarakat diberikan penjelasan materi dan pelatihan tentang pengelolaan usaha untuk keberlanjutan usaha dan peningkatan UMKM. Diharapkan dengan adanya pemahaman dan terciptanya keberlanjutan usaha serta peningkatan UMKM.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ariani, dan Utomo, Nur, Mohamad. Kajian Strategi Pengembangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Kota Tarakan, 2017. Jurnal Organisasi dan Manajemen, Volume 13, Nomor 2, September 2017, 99-118.

Salim, M.N., D. Susilastuti, I.W. Rafiqah, 2020. The determinant of MSMEs Performance and Its Impact on Province GRDP. International Journal ofBusiness Economics and Management.7(1): 1-3.

Amalia, S.R. Perkembangan UMKM di Negara Berkembang (Fokus pada Indonesia, Malaysia, dan Filipina), 2014. FEB-UIN: Jakarta.

BPS, 1998-2020. Statistical Year Book of Indonesia, 2020. BPS, bps.go.id

Chin, Yee-Whah and Ee-Shiang Lim. SME Policies and Perfoemance in Malaysia. Economics Working Paper, 2018. ISEAS Yusof Ishak Institute. No. 2018-3. Jui 2018.

Gie, Kian Kwik. Nasib Rakyat Indonesia Dalam Era Kemerdekaan, 2016. Penerbit PT Gramedia Pustaka Utama Jakarta.

Mongid, A. dan Fx. Soegeng Notodihardjo. Pengembangan Daya Saing UMKM Di Malaysia Dan Singapura: Sebuah Komparasi. Jurnal Keuangan Dan Perbankan, 2011. Univ. Merdeka Malang. • January 2011 Vol. 15 No. 2 : 243-253

Pratama, Wibi Pangestu. Kenapa UMKM Harus diselamatkan dari Dampak Pandemi Covid-19?, 2021. https://ekonomi.bisnis.com/read/20210918/9/1444025/ kenapa -umkm-harus-diselamatkan-dari-dampak-pandemi-covid-19-ini-penjelasan-ojk.

Published

2024-09-02

How to Cite

Sosialisasi Pengelolaan Usaha pada UMKM untuk Pengembangan dan Keberlanjutan Usaha. (2024). Jurnal Pengabdian Masyarakat PADMA LIBERTY, 1(01), 65-74. https://journal.muc-consultindo.com/index.php/padma-liberty/article/view/28