Upaya Pembuatan Briket Sebagai Bentuk Pemanfaatan Limbah Bonggol Jagung Di Desa Nanggungan Kayen Kidul, Kabupaten Kediri
Keywords:
Petani, Bonggol Jagung, BriketAbstract
Limbah bonggol jagung merupakah salah satu limbah biomassa potensial di Indonesia sebagai bahan baku pembuatan briket. Briket termasuk bahan bakar terbarukan yang relatif lebih ramah ligkungan. Kualitas briket sangat dipengaruhi oleh berbagai faktor, diantaranya adalah jenis biomassa sebagai sumber karbon, jenis bahan pengikat, dan komposisi antara biomassa terhadap bahan pengikat. Mayoritas masyarakatnya Dusun Ngandong Desa Nanggungan, Kayen Kidul, Kab.Kediri bermata pencaharian sebagai petani dengan hasil pertanian terbanyaknya berupa jagung dan padi. Akan tetapi belum dapat dimaksimalakan dengan baik terutama dalam hal pemanfaatan limbah jagungnya. Oleh karena itu dilakukalah kegiatan pembuatan briket sebagai upaya pngelolaan limbah jagung. Tujuan dari kegiatan ini adalah sebagai upaya dalam pemberdayaan masyarakat di Dusun Ngandong Desa Nanggungan, Kayen Kidul, Kab.Kediri melalui pembuatan briket agar dapat meningkatkan tingkat perekonomian di Dusun Ngandong Desa Nanggungan, Kayen Kidul, Kab.Kediri. Kegiatan ini menggunakan metode observasi langsung kepada kelompok tani di Dusun Ngandong Desa Nanggungan, Kayen Kidul, Kab.Kediri untuk mengetahui permasalahan yang ada guna pemecahan masalah. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan bahwa limbah tongkol jagung dapat diolah menjadi briket dan memiliki nilai guna dan nilai ekonomis yang tinggi. Kegiatan ini memiliki kekurangan yaitu hanya terfokus pada pengolahan limbah tongkol jagung saja dan belum ditemukannya upaya untuk mengatasi pengolahan limbah padi.
Downloads
References
Aji, S. B., Muharram, M., & Rahmawati, S. Z. (2022). Inovasi Pengolahan Bonggol Jagung Menjadi Briket Arang di. Jurnal Pertanian Dan Pengabdian Masyarakat Vol., 2(1), 29–37.
Akbar, M. S., Industri, T., Nisriina, S. Z., Industri, T., Iqbal, M., Ellyanto, P., Komunikasi, I., Wibowo, S. A., Industri, T., Inovasi, M., Briket, P., Jagung, L., & Guna, T. T. (2023). Peningkatan Nilai Jual Limbah Tongkol Jagung Melalui Pembuatan Briket. 1029–1039.
Faizah, M., Rizky, A., Zamroni, A., & Khasan, U. (2022). Pembuatan Briket Sebagai Salah Satu Upaya Pemanfaatan Limbah Pertanian Bonggol Jagung Di Desa Tampingrejo. Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(1). https://doi.org/htpps;//doi.org/10.32764/adi asper.v3i2.2863
Gustafiani, C., Vernanda, E. P., Utami, A. P., Wahyu, D., & Nur, N. (2023). DESA LAWEYAN KECAMATAN SUMBERASIH KABUPATEN PROBOLINGGO. Jurnal Pengabdian Masyarakat Mandiri, 1(2).
Hafid, A. N., & Arifuddin, L. Z. (2023). Pembuatan Briket Sebagai Upaya Pemanfaatan Limbah Pertanian Bonggol Jagung di Desa Jompie. Jurnal Hasil-Hasil Pengabdian Dan Pemberdayaan Masyarakat, 2, 256–262.
Herawati, N., & Dubron, F. (2017). PEDAGANG JAGUNG REBUS DAN RUMAH TANGGA SEBAGAI BAHAN BAKAR ENERGI TERBARUKAN DENGAN PROSES KARBONISASI. 2(2), 39–46.
Putri, D. R., Khoirunnisa, S., & Widiyanto, A. (2023). Jurnal Bina Desa Peningkatan Keterampilan Warga Desa Purwojiwo dalam Pembuatan Bahan Bakar Briket Sebagai Upaya Pemanfaatan Limbah Pertanian Bonggol Jagung Pendahuluan. Jurnal Bina Desa, 5(1), 119–123.
Sawinda, W. (2022). KEGIATAN KULIAH KERJA NYATA MUHAMMADIYAH-AISYIYAH ( KKN MAs ) DI DESA POPO 1 Hukum Ekonomi Syariah , Universitas Muhammadiyah Surakarta , Indonesia KEGIATAN KULIAH KERJA NYATA MUHAMMADIYAH-AISYIYAH ( KKN MAs ) DI DESA. Webinar Abdimas Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Wahyu, F., Umniyatun, & Nuha, ‘Azmi. (2023). Pengolahan Limbah Bonggol Jagung Menjadi Briket Sebagai Upaya Peningkatan Ekonomi Kreatif Desa Surajaya Pemalang. PROSIDING KAMPELMAS, 2(1), 345–354.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Demi Filsafa Ratna Putra (Author)

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.